Minggu, 30 September 2012

Merawat Teflon Agar Tetap Awet

Teflon memiliki lapisan anti lengket sehingga akan menghemat penggunaan minyak goreng di dapur. Namun anda harus waspada karena lapisan anti lengket pada teflon mudah terkelupas, dan kabarnya itu berbahaya bagi kesehatan. Lapisan ini mengandung zat Polytetrafluoroethylene yang bersifat racun. Oleh karena itu untuk merawat lapisan teflon agar tidak rusak, anda perlu memperhatikan tips-tips berikut ini :


1. Gunakanlah spatula atau pengaduk masakan yang terbuat dari kayu . Penggunaan pengaduk masakan berbahan logam dapat menggores permukaan teflon.

2. Rendam teflon sampai dingin setelah memasak, jangan langsung mencucinya, karena dapat merusak lapisan anti lengket. Untuk membersihkannya gunakan spons lembut dan sabun cair.

3. Setelah kering, lap dengan lembut permukaan teflon. Untuk menjaga kelembapan, lindungi dengan mengoleskan minyak di permukaannya. Simpan teflon di tempat yang jauh dari logam.

Nah itulah tips-tips untuk merawat teflon anda. Selamat mencoba ...


1 komentar:

  1. Menangkan Jutaan Rupiah dan Dapatkan Jackpot Hingga Puluhan Juta Dengan Bermain di www(.)SmsQQ(.)com

    Kelebihan dari Agen Judi Online SmsQQ :
    -Situs Aman dan Terpercaya.
    - Minimal Deposit Hanya Rp.10.000
    - Proses Setor Dana & Tarik Dana Akan Diproses Dengan Cepat (Jika Tidak Ada Gangguan).
    - Bonus Turnover 0.3%-0.5% (Disetiap Harinya)
    - Bonus Refferal 20% (Seumur Hidup)
    -Pelayanan Ramah dan Sopan.Customer Service Online 24 Jam.
    - 4 Bank Lokal Tersedia : BCA-MANDIRI-BNI-BRI

    8 Permainan Dalam 1 ID :
    Poker - BandarQ - DominoQQ - Capsa Susun - AduQ - Sakong - Bandar Poker - Bandar66

    Info Lebih Lanjut Hubungi Kami di :
    BBM: 2AD05265
    WA: +855968010699

    BalasHapus

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...